Cetak Rekor, 700 Anak Ikut Khitanan Massal

BARONG TONGKOK – Areal Pondok Pesantren Assalam Arya Kemuning di Kelurahan Simpang Raya Kecamatan Barong Tongkok, dipenuhi ribuan masyarakat. Momen yang akan jadi sejarah sedang terjadi di ponpes yang dirintis sejak Agustus 1991 itu. Tidak kurang 700 orang mengikuti sunatan secara bersamaan, yang menjadi rekor dicetak di ponpes pimpinan Kyai H Arief Setiawan. Dihadiri anggota […]

Ponpes Assalam Arya Kemuning Khitan Ratusan Mualaf

REPUBLIKA.CO.ID, KUTAI BARAT — Luar biasa! Itu mungkin kalimat yang pantas disematkan buat Pondok Pesantren Assalam Arya Kemuning, Barong Tongkok, Kabupaten Kutai Barat, Kalimantan Timur. Ponpes asuhan KH Arief Heri Setyawan (49 tahun) ini mengkhitan sekitar 520 orang mualaf. Sebanyak 50 orang di antaranya non-Muslim. “Khitanan massal Mubarok ini menjadi bagian dari dakwah Assalam di […]

Ratusan Mualaf Dikhitan Massal

KUTAI BARAT – Pondok Pesantren Assalam Arya Kemuning, Barong Tongkok, Kabupaten Kutai Barat, Kalimantan Timur menggelar kegiatan khitanan massal bagi para mualaf. Ponpes asuhan KH Arief Heri Setyawan ini mengkhitan 520 orang mualaf. 50 orang di antaranya non-Muslim. “Khitanan massal Mubarok ini menjadi bagian dari dakwah Assalam di pedalaman Kalimantan. Dengan adanya peserta sunat non-Muslim […]

Dakwah di Pedalaman Kalimantan (1): Cahaya Hidayah di Tanjung Soke

Cahaya mentari masih prematur menyinari sebagian halaman Pondok Pesantren Assalam Arya Kemuning, Barong Tongkok, Kutai Barat, Kalimantan Timur. Sebagian santri yang baru kelar mengaji berhamburan dari masjid pondok. Pakaian mereka khas, baju koko putih, peci putih, dan kain sarung. Seusai shalat Subuh berjamaah, para santri ini tak lantas meninggalkan masjid. Mereka harus mengikuti serangkaian kegiatan […]

Menanti Dai Perekat Umat (3-habis)

REPUBLIKA.CO.ID, MAHAKAM ULU – KH Arief Heri Setyawan—Pengasuh Pondok Pesantren Assalam Arya Kemuning, Barong Tongkok, Kutai Barat, Kalimantan Timur—dapat memahami kegundahan warga Kampung Lutan yang diwakili Johansyah. Ia pun berjanji akan mengirimkan tenaga dai yang lebih toleran, mampu berdakwah dengan hikmah dan ‘mauidzah khazanah’ (nasihat yang baik) serta dapat menghormati tradisi-tradisi lokal setempat. “Dakwah itu […]

Menanti Dai Perekat Umat (2)

REPUBLIKA.CO.ID, MAHAKAM ULU – Usai berceramah di Masjid Muhajirin, KH Arief Heri Setyawan—Pengasuh Pondok Pesantren Assalam Arya Kemuning, Barong Tongkok, Kutai Barat, Kalimantan Timur—menggelar dialog dengan jamaah. Johansyah (62), warga Kampung Lutan, menggunakan kesempatan pertama berdialog dengan Arief. Mualaf dari Suku Dayak Bakumpai itu mengungkapkan keprihatinan tentang minimnya pembinaan mualaf di Lutan. “Jarang ada dai […]

Menanti Dai Perekat Umat (1)

REPUBLIKA.CO.ID, MAHAKAM ULU – Suasana Kampung Lutan, Kecamatan Long Hubung, Kabupaten Mahakam, Kalimatan Timur tampak berbeda sore itu. Jalanan setapak yang membelah kampung dijubeli warga beragam usia yang berbondong-bondong menuju Masjid Muhajirin. Muhajirin adalah masjid terbesar dan satu-satunya di kampung yang dihuni mayoritas Suku Dayak Bahau dan Bakumpai tersebut. Dari 117 kepala keluarga (KK) di […]

Menyemai Islam di Pedalaman

REPUBLIKA.CO.ID, KUTAI BARAT – Hujan turun cukup deras di Kampung Muara Siram, Kecamatan Bongan, Kutai Barat, Kalimantan Timur, Rabu malam pekan lalu. Jarum jam menunjukkan angka 22.10 WITA usai berakhirnya ceramah keagamaan di Masjid Asshobirin yang terletak di tengah kampung. Sebagian jamaah yang hadir bergegas pulang menembus tetesan air di tengah pekatnya malam. Kampung yang […]

Menanti Kader Dakwah

REPUBLIKA.CO.ID, KUTAI BARAT – Ketua Takmir Masjid Arrahman Suyatno mengaku senang dengan adanya safari dakwah yang digelar di kampungnya itu. Pria Jawa yang sudah 14 tahun bermukim di Datah Bilang ini mengatakan, mualaf di kampungnya membutuhkan banyak bimbingan soal keislaman. “Apalagi di kampung kami ini minim guru mengaji,” ujarnya. Di Datah Bilang hanya ada satu […]

Menembus Gelap Menuju Cahaya

REPUBLIKA.CO.ID, KUTAI BARAT – Mobil Suzuki Carry tahun 1994 itu berjalan pelan menyusuri jalanan berbatu menuju Kampung Muara Siram. Kecepatannya tak lebih dari 30 km per jam. Muara Siram adalah salah satu kampung yang terletak di Kecamatan Bongan, Kabupaten Kutai Barat, Kalimantan Timur. Dari 1.000-an jiwa warganya, sebanyak 60 persen Muslim dan sisanya Katolik. Sebagian […]